PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PERANGKAT NAGARI DALAM PENGELOLAAN KEUANGAN NAGARI DI KECAMATAN X KOTO SINGKARAK DAN JUNJUNG SIRIH

pengaruh komitmen organisasi terhadap kinerja perangkat nagari

  • Yelsa - Noviza UNP

Abstract

 


ABSTRACT


This study aimed to determine the influence of commitment organization on performance of nagari government apparatus in managing nagari finance in X Koto Singkarak District Junjung Sirih. This research uses quantitative methods with the form of associative research. The population is all the nagari in the two sub-districts, as many as 70 respondents from the nagari device. The sample was 68 respondents determined by the Slovin formula and a 2% error rate using the multi stage random sampling technique. Data collection techniques in this study used questionnaires distributed to respondents with Likert scale measurements. Dataof this study were analyzed using multiple linear regression test. The results show that the effect of the affective commitment variable on the performance of nagari devices in nagari financial management is 5.7%. normative on the performance of nagari devices in managing nagari finances by 6.4%. Together, the influence of the three cariables was on the performance of nagari devices in nagari financial management in District X Koto Singkarak and Junjung Sirih at 10.8%. So it was concluded that the organizational commitment of nagari devices had a significant effect on the performance of nagari devices in managing financial nagari.


Keywords:Commitment organization, job performance, finance management


 


ABSTRAK


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komitmen organisasi terhadap kinerja perangkat nagari dalam pengelolaan keuangan nagari di Kecamatan X Koto Singkarak dan Junjung Sirih. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan bentuk penelitian asosiatif. Populasinya adalah seluruh nagari yang ada di dua kecamatan tersebut yaitu sebanyak 70 responden perangkat nagari. Sampelnya adalah sebanyak 68 responden ditentukan dengan rumus slovin dan tingkat kesalahan 2% menggunakan teknik multi stage random sampling. Dalam penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data dengan angket yang disebarkan kepada responden dengan pengukuran skala likert. Kemudian data dianalisis dengan menggunakan regresi linear berganda. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan didapatkan hasil penelitian bahwa pengaruh variabel komitmen afektif  terhadap kinerja perangkat nagari dalam pengelolaan keuangan nagari adalah sebesar 5,7% , pengaruh variabel  komitmen kontinuitas terhadap kinerja perangkat nagari dalam pengelolaan keuangan nagari sebesar 8,5%, dan pengaruh komitmen normatif terhadap kinerja perangkat nagari dalam pengelolaan keuangan nagari sebesar 6,4%. Secara bersama-sama pengaruh ketiga variabel tersebut terhadap kinerja perangkat nagari dalam pengelolaan keuangan nagari di Kecamatan X Koto Singkarak dan Junjung Sirih  sebesar 10,8%. Sehingga disimpulkan bahwa komitmen organisasi perangkat nagari berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja perangkat nagari dalam pengelolaan keuangan nagari. 


Kata Kunci: Komitmen Organisasi, Kinerja, Pengelolaan Keuangan Nagari


 

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR KEPUSTAKAAN
Buku dan Jurnal
Amirul Akbar dkk. (2017). Pengaruh Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja (Studi Pada Karyawan Pt Pelindo Surabaya). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol. 47 No.2 Juni 2017| administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id
Arina Nurandini dan Eisha Lataruva. (2014). Analisis Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Pegawai Perum Perumnas Jakarta). Jurnal Studi Manajemen & Organisasi 11 (2014) Juni 78-91.http://ejournal.undip.ac.id/index.php/smo
Bintoro dan Daryanto. (2017). Manajemen Penilaian Kinerja Karyawan. Yogyakarta : Penerbit Gava Media
Edison, Emron dkk. (2016). Manajemen Sumber daya manusia (strategi dan perubahan dalam rangka meningkatkan kinerja pegawai dan organisasi). Bandung: Penerbit alfabeta
Edi Sutrisno. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana.
Harbani Pasolong. (2010). Kepemimpinan Birokrasi. Bandung: Alfabeta.
Ida Respatiningsih. (2015). Pengaruh Komitmen Organisasi, Motivasi, Kapabilitas Dan Kepuasan Kerjaterhadap Kinerja Pegawai (Studi Empirik Pada Inspektorat Kabupaten Pemalang). Serat Acitya–Jurnal IlmiahUNTAG Semarang ISSN : 2302-2752, Vol. 4 No. 3, 2015
Jajang Adiftiya. (2014). Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Bukit Makmur Mandiri Utama Site Kideco Jaya Agung Batu Kajang Kabupaten Paser. eJournal Ilmu Administrasi Bisnis, Volume 2, Nomor 4, 2014: 833-845
John P. Meyer dkk. (2002). Komitmen Afektif, Kelanjutan, dan Normatif untuk Organisasi, Meta- analisis Antesesden, Berkolerasi dan Konsekuensi. Jurnal Perilaku Kejuruan 61. 20-52 (2002)
Juklak Bimkon Pengelolaan Keuangan Desa. (2015). Petunjuk Pelaksanaan Bimbingan & Konsultasi Pengelolaan Keuangan Desa. Deputi Bidang Pengawasan Penyelenggaraan Keuangan Daerah.
Natalie J. Allen dan John P. Meyer. (1996). Komitmen Afektif, Kelanjutan, dan Normatif Terhadap Organisasi: Pemeriksaan Validitas Membangun. Jurnal Perilaku Vokasi 49, 252-276 (1996). Pasal No. 0043
Ranty Sapitri. (2016). Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan Listrik Negara Area Pekanbaru. Jom Fisip Vol. 3 No. 2 – Oktober 2016
Ratna Ekawati. (2013). Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada PT. ATRI DISTRIBUSINDO Bandung). SMART – Study & Management Reseach | Vol X, No.3 – 2013.
Syamsir. (2017). “Model Pembinaan Kapasitas Aparatur Pemerintahan Nagari dalam Pengelolaan Keuangan Nagari di Kabupaten Tanah Datar Provinsi SumateraBarat.LaporanPenelitian. Padang: UniversitasNegeriPadang.
S Syamsir. (2016). The Influence of Public Service Motivation of Service Quality of Civil Servants in West Sumatra Indonesia. European Juornal of Economic of Bussines Studies 2 (2), 33-41.
Wirawan. (2009). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia (Teori, aplikasi dan penelitian). Jakarta : Salemba Empat
Yusuf, Murtiono.(2016). Modul Tata Kelola Keuangan Desa.Yogyakarta: Infest.
Peraturan Perundang- undangan
Undang-UndangNomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa
Peraturan Daerah Kabupaten Solok Nomor 7 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Nagari
PERMENDAGRI No 114/ Tahun 2014 Tentang Pedoman Pembangunan Desa
Peraturan Daerah Provinsi Sumatera Barat Nomor 7 Tahun 2018 tentang Nagari
Berita
Amel, 2017. “Minimalisir Kesalahan dan Penyelewengan, Kab. Solok Terapkan Sistem Berbasis IT”. https://mediaharapan.com/minimalisir-kesalahan-dan-penyelewengan-kabupaten-solok-terapkan-sistem-berbasis-it/. Di akses pada tanggal 10 Juni 2018.
Ott Tim Saber Pungli Polres Solok, 2017. “Penangkapan 2 Perangkat Nagari Aripan Terkait Pungli Dana Pengurusan Sertifakat Prona”. http://www.sumbarsatu.com/berita/16498-penangkapan-2-perangkat-nagari-aripan-terkait-pungli-dana-pengurusan-sertifakat-prona. Di akses pada tanggal 17 Juni 2018.
Published
2019-12-29
How to Cite
NOVIZA, Yelsa -. PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PERANGKAT NAGARI DALAM PENGELOLAAN KEUANGAN NAGARI DI KECAMATAN X KOTO SINGKARAK DAN JUNJUNG SIRIH. Jurnal Pembangunan Nagari, [S.l.], v. 4, n. 2, p. 150-161, dec. 2019. ISSN 2527-6387. Available at: <http://ejournal.sumbarprov.go.id/index.php/jpn/article/view/139>. Date accessed: 20 apr. 2024. doi: https://doi.org/10.30559/jpn.v4i2.139.
Section
Articles